| | | |

Musikalisasi Puisi Chairil Anwar

Lama tidak tampil, Minggu (10/9) lalu Dunia Dalam Kotak muncul di lereng Merapi. Tepatnya, di Omah Petruk, Karangkletak, Pakem, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Bertiga mereka menghangatkan Malam Sastra Lereng Merapi Membaca HB Jassin dengan musikalisasi puisi.

Video ini merekam penampilan mereka saat membawakan puisi Karawang-Bekasi karya Chairil Anwar.

Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

Similar Posts

  • | | |

    Wisata Jeep Gumuk Pasir Parangtritis

    Menjadi salah satu keajaiban dunia, gumuk pasir di pesisir selatan kabupaten Bantul juga menyuguhkan pemandangan yang cantik dan menarik. Apalagi kalo disusuri dengan menggunakan jeep. Seperti apa serunya? Monggo simak videonya… Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

  • |

    Menyesap Kopi Sekaligus Belajar Tari

    (Yogyakarta DIY) Belajar seni tari kini bisa dilakukan dimana saja, termasuk disebuah kedai kopi. Di Yogyakarta sebuah workshop tari bagi pengunjung maupun wisatawan yang digelar di Kumpeni Coffe & Artspace, Jumat (23/12). Penikmat kopi pun antusias mengikuti workshop tari Jawa yang digelar secara gratis tersebut. Salah seorang pemateri yang juga pendiri Sanggar Prigel, Melania Sinaring…

  • |

    MUSIK | Pentas Musikan Keraton Jogja – Indonesia Raya

    Selain memiliki abdi dalem pengrawit, Keraton Jogjakarta ternyata juga memiliki abdi dalem pemusik. Mereka disebut dengan Musikan. Mereka biasa memainkan musik-musik barat atau Eropa. Minggu (18/8) lalu, abdi dalem Musikan mementaskan lagu-lagu wajib nasional di bangsal Mandalasana, Keraton Jogjakarta. Jogja Archive berkesempatan merekam dan menyuguhkannya untuk Anda. Dan, lagu Indonesia Raya adalah yang pertama kami…

  • | | | |

    Musik Gejog Lesung “KOK EWO AKU”

    Jika pada mulanya gejog lesung hanya sekedar musik untuk bermain-main di sela panen, kini gejog lesung mengalami perkembangan yang luar biasa. Hampir semua desa di Daerah Istimewa Yogyakarta nguri-uri musik tradisional ini. Dusun Asem Gede, Kabupaten Kulonprogo, misalnya. Mereka juga rajin melakukan pementasan seperti dalam Festival Gejog Lesung di Pajangan, Bantul. Kamu suka? Yuk bagikan…

  • | | | | |

    Wayang Jogja Night Carnival #2 | RESI BISMA

    Memiliki nama asli Dewabrata, Bisma adalah putra Sentanu yang mengikhlaskan tahta Astina warisannya. Keteguhannya pada sumpah inilah yang membuat ia disegani kawan dan lawan. Oleh Kecamatan Tegalrejo, tokoh Bisma digarap dalam koreografi yang menarik pada Wayang Jogja Night Carnival ke-2 di Tugu Pal Putih, Jogjakarta, beberapa waktu lalu. Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.