Home ยป Oleh-Oleh

Oleh-Oleh

  • | | |

    Batik Gembuk

    Batik Gembuk. Tentu terasa asing di telinga Anda. Ya, batik ini lahir di Dusun Gembuk, Desa Tepus, Kecamatan Tepus, Kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta atas inisiasi Sekolah Tinggi Teologi Tawangmangu, Karanganyar, Jawa Tengah. Simak videonya.

  • |

    Ini Dia Batik Kampung Cyber yang Dibeli Raja Belanda

    Setelah sebelumnya dikunjungi founder facebook Mark Zuckerberg, Rabu (11/3/2020) Kampung Cyber mendapat kunjungan istimewa dari Raja Alexander Willem dan Ratu Maxima dari Kerajaan Belanda. Bukan saja berkunjung, Raja Belanda juga membeli kemeja batik karya warga Kampung Cyber Iwan Setiawan yang akrab disapa Lek Iwon. Apa keistimewaan batik tersebut? Simak videonya.

  • | |

    Coklat Monggo

    Coklat Monggo merupakan salah satu ikon oleh-oleh dari Yogyakarta selain bakpia dan gudeg. Selain menyuguhkan beragam rasa unik seperti rasa jahe, rendang, dan cabe pedas, kemasan coklat ini juga nyentrik. Ada kemasan bergambar becak, wayang, dan obyek wisata di Yogyakarta. Monggo…

  • | |

    Gathot & Thiwul Oleh-oleh Khas Gunungkidul

    GATHOT & THIWUL pada mulanya hanyalah makanan biasa bagi warga Gunungkidul, Daaerah Istimewa Yogyakarta. Maklum, dikenal sebagai kawasan yang gersang, Gunungkidul banyak menghasilkan ubi kayu atau singkong sehingga bahan dasar inilah yang kemudian dioalah menjadi makanan. Seiring berjalannya waktu, nasi hadir menggantikan thiwul yang sebelumnya menjadi makanan pokok. Dan, beruntung Gunungkidul memiliki Tumirah. Perempuan inilah…