| | |

Garebeg Besar Kraton Jogja & Maknanya

Tiga kali dalam setahun Kraton Jogja menggelar tradisi Garabeg. Mulai dari Garebeg Sawal yang digelar pada hai raya Idul Fitri, Garebeg Mulud pada bulan Maulud dan Garebeg Besar pada hari raya Idul Adha.

Dan, sebagaimana tradisi, selalu saja ada makna dan simbol yang lekat di dalamnya. Nah, kali ini Jogja Archive memaparkan kepada Anda makna Garebeg Besar Kraton Jogja.

Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

Similar Posts

  • |

    Jogja Darurat Air (Trailer)

    Dengan dalih meningkatnya kunjungan wisata, hotel-hotel dan apartemen terus dibangun. Beribu kamar terus bertambah. Dan berarti pula berjuta kubik air disedot. Lalu apa yang akan menimpa Yogyakarta selanjutnya? Jogja Darurat Air Kamu suka? Yuk bagikan tulisan ini.

  • |

    Mario Maslac Tak Sabar Menanti Laga Menghadapi Persebaya Surabaya

    Pemain belakang PS Sleman, Mario Maslac, tak sabar menanti laga penentuan melawan Persebaya pada Rabu (07/04/21) mendatang. Hasil laga itu akan menentukan langkah PSS ke 8 besar. Untuk mengamankan satu tiket itu, Mario dan kolega pun tak mau main-main dan fokus dalam menjalani latihan bersama tim. “Saat ini kami fokus maksimal pada pertandingan dengan Persebaya….

  • |

    Membeli Air Mendapat Angin (English Subtitle)

    Sebagai Ibu Kota Republik, Jakarta termyata bukanlah ibu yang baik bagi warganya. Problem masyarakat urban tumpuk menumpuk dan silang sengkarut seperti tak bisa dipecahkan. Salah satu yang mendasar adalah hak warga atas air bersih. Di beberapa bagian Jakarta banyak warga tidak bias mendapatkan air bersih meskipun mereka telah membayar pada perusahaan yang diberi mandat oleh…

  • | | | | |

    Wayang Jogja Night Carnival #2 | BATARA GANESHA

    Merupakan putra Batara Guru dan Dewi Uma, Batara Gana juga dikenal sebagai Ganesha. Oleh umat Hindu, Ganesha sangat dihormati. Ganesa masyhur sebagai Pengusir segala rintangan dan lebih umum dikenal sebagai Dewa saat memulai pekerjaan dan Dewa segala rintangan, Pelindung seni dan ilmu pengetahuan, dan Dewa kecerdasan dan kebijaksanaan. Sabtu (7/10) lalu, Batara Gana menjadi vehicle…

  • |

    Speed WR Kids Youth C dan D Tampilkan Bakat-Bakat Muda di Hari Kedua Sport Climbing Open Youth Menpora Cup 2024

    Pertandingan babak final untuk disiplin speed WR kids digelar pada malam hari, di hari kedua Kejuaraan Panjat Tebing Sport Climbing Open Youth Menpora Cup 2024, Minggu (3/11). Nomor ini menampilkan semangat dan ketangkasan para atlet muda dari berbagai kelompok umur yang berjuang memberikan performa terbaik. Di kelompok umur Youth C Putra, Muhammad Backhir Nur Faatir…